• River-Creative
  • River-Creative
  • River-Creative
  • River-Creative
  • River-Creative
  • River-Creative
  • River-Creative

Posted by : Unknown Sabtu, 23 November 2013



Cara Membuat Tanda Admin Pada Komentar Di Blog


Jangan pada bosan, mulai blogging lagi para sobat blogger. saya baru kepikiran bagaimana cara menandakan komentar pada blog yang ditulis oleh admin pada posting yang memiliki banyak komentar. hal ini mungkin perlu sobat, maka kali ini saya akan membahas Cara Membuat Tanda Admin pada Komentar Di Blog.
Saya mengunjungi blog milik teman saya yang pada salah satu posting-nya memiliki banyak komentar. bingung juga melihat komentar-komentar yang jumlahnya sampai ratusan, mana yang ditulis admin dan mana yang ditulis pengunjung blog. tanda komentar admin ini mungkin perlu sobat, salah satunya ketika pengunjung bertanya pada admin, pengunjung tidak bingung siapa yang menjawab pertanyaanya.

Oke saya rasa tidak perlu panjang lebar, ayo di mulai...

Seperti biasa, langkah pertama yang harus kamu lakukan adalah masuk dahulu ke blogger.com menggunakan akun kamu, kemudian.

Ikutilah langkah-langkah di bawah ini :

Ingat : Sebelum kamu mengedit HTML, sebaiknya BACKUP dulu template blog kamu.

1. Klik Template.
2. Klik Edit HTML.
3. Pilih Format Template.
4. Cari Kode (agar lebih mudah mencari kode di kotak template kamu, gunakan tombol ctrl+f » tunggu sebentar » jika berhasil maka akan terlihat Di Dalam Kotak Template Kamu).

» Cari kode : </body>
» Setelah kode tersebut sudah ditemukan, silahkan pasang kode di bawah ini tepat di atasnya.

<script src='http://code.jquery.com/jquery-latest.js'/>
<!-- Komentar admin by Brader Blog start -->
<script>
$(function() {
function highlight(){
$('.user.blog-author,.ssyby').closest('.comment-block')
.css('border', '1px solid #e1e1e1')
.css('background','#f1f1f1 url("http://2.bp.blogspot.com/-CdFui6A5W1g/Ubc8NWRKEqI/AAAAAAAABb8/zPAInBUmWLM/s1600/logo_admin.gif") no-repeat bottom right')
.css('padding', '10px');
}
$(document).bind('ready scroll click', highlight);
});
</script>
<!-- Komentar admin ends -->
<small><a href="http://river-creative.blogspot.com/2013/11/cara-membuat-tanda-admin-pada-komentar.html" target="_blank">Cara Membuat Tanda Admin Pada Komentar Di Blog</a></small>

Keterangan :
  • solid #e1e1e1' adalah warna garis pembatas, silahkan kamu ganti dengan selera yang kamu mau.
  • background','#f1f1f1 adalah warna background komentar, silahkan kamu ganti dengan selera yang kamu mau.
  • Agar lebih mudah menemukan kode warna yang kamu inginkan : Klik Di Sini
  • Warna merah adalah URL gambar, silahkan kamu ganti dengan selera yang kamu mau.

Rekomendasi Untuk Kamu :
  • ...

5. Sebelum Kamu Klik Simpan Template, sebaiknya kamu klik Pratinjau Template terlebih dahulu untuk memeriksanya.
6. Jika Sudah Oke » Klik Simpan Template.

Selamat Mencoba, Semoga Berhasil & Mudah-Mudahan Bermanfaat :)


Leave a Reply

PERATURAN

[+] Sebelum Comment Follow Blog
[+] No SPAMING
[+] Berbicara Yang Sopan

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Banner

ADS

Labels

Diberdayakan oleh Blogger.

Copyright © 2014 River-Creative- River Creative - Powered by Blogger - Design by Kink Exclusive. - original by Djogzs

Perhatian...!!!

1. Gunakan Google Chrome Agar Blog Terlihat Maximal.

2. Dilarang Mencuri Berbagai CSS Yang Saya Pakai.

3. Harap Share, Follow, dan Berkomentar.

4. Sekian Dan Terima Kasih.